Pengertian
|
Pemeriksaan
untuk mendeteksi karsinoma nasofaring dengan menggunakan radiofarmaka
sestamibi
|
Tujuan
|
Mengevaluasi
tumor aktif pada daerah nasofaring, perluasannya dan penyebarannya ke
kelenjar getah bening regional sebelum dan sesudah terapi
|
Indikasi
|
Karsinoma
Nasofaring pre dan pasca terapi
|
Kontraindikasi
|
Wanita
hamil / menyusui
|
Prosedur
Persiapan
|
Peralatan
dan Energy Window :
· Gamma
Camera : LEHR
·
Collimator :
Low Energy,
·
Window width: 20% dipusatkan pada 140 kev
|
Prosedur
Tindakan
|
·
Suntikan Radiofarmaka Tc-99m sestamibi intra vena pada vena cubiti
·
Lakukan static scaning (300second dan 300 Kcount) daerah nasofaring pada menit ke 30 setelah penyuntikan.
Posisi anterior, posterior dan lateral kanan dan lateral kiri.
·
Setelah 3 jam PI Lakukan SPECT-CT pada daerah nasofaring
|
Penilaian
|
Melihat
adanya tangkapan aktivitas patologis di daerah nasofaring dan sekitarnya
serta di kelenjar getah bening regional
|
Lama
Tindakan
|
Untuk
static scan 30 menit dan SPECT CT 30 menit
|
Minggu, 19 Januari 2014
Kedokteran Nuklir PEMERIKSAAN KNF DENGAN SESTAMIBI
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar